Jumat, 09 April 2010

andia aku sebuah benda yang diciptakan manusia

Benda dan manusia nyatanya tak ada beda.
Keduanya merupakan ciptaan atau karya. Manusia adalah ciptaan Tuhan, sedangkan benda adalah ciptaan manusia.
Kalau boleh memilih, aku ingin menjadi sebuah benda yang tidak memiliki perasaan terhadap apapun.
Tugasku setelah aku diciptakan hanya untuk melakukan hal yang diperintahkan manusia, sesuai dengan fungsi dan tujuan aku diciptakan.
Kalau aku boleh memilih, aku tidak ingin menjadi manusia yang memiliki ingatan dan perasaan.
Aku tidak ingin memiliki ingatan-ingatan yang membuat hatiku sedih, tetapi sebaliknya aku juga rela untuk tidak diberikan ingatan-ingatan yang membuat hatiku senang dan bahagia.
Sesungguhnya Tuhan memberikanku suatu ujian dalam hidup yang harus dihadapi dengan lantang dan berani.
Tuhan sungguh benar menyayangi dan mencintaiku. Sungguh.
Aku sungguh berterima kasih padaMu Tuhanku, telah memberikanku cinta dan kasih sayang.
Tapi Tuhan..Aku tidak ingin cinta seperti, aku tidak ingin perasaan ini.
Cinta ini, perasaan ini sungguh sangat membuatku sakit dan menderita.
Aku ingin Kau menghilangkan cinta dan perasaan ini, sungguh,
Aku sakit Tuhan. Berkali-kali aku jatuh, berkali-kali pula dia mengangkatku. Semakin tinggi dia mengangkatku semakin sakit pula rasanya ketika dia menjatuhkan aku.
Tuhan..
Apakah aku ini?
Aku tidak ingin terjatuh lebih tinggi lagi, terlalu sakit...
Tuhan..
Aku mencintaiMu..Sungguh..

Selasa, 30 Maret 2010

nelangsa

Naff
_nelangsa_
nelangsa dihatiku
mengingat dirimu
yang kini jauh dariku
merintih sendiri
kenangkan cintamu
yang selalu ada
hangat memelukku
sepi diri menggigil
tanpamu
sunyi hati rindukan
hadirmu

ari lasso
_nelangsa_
Yang putih cintaku
Tak seputih mengasihimu
Mengapa memberat
Dakam menemukan sikapmu

Reff
Dalam gelap malam daku termenung
Akankah rubah dalam takdir
Mampukah ku terus pertahankanmu
Dalam keras hati dikau tak melemah
..........., ku nelangsa

Terjalin cintaku
Dalam kerasnya sikapmu
Tak urung kufikir
Baiknya harus kuakhiri
nelangsa : Daftar lagu : Nelangsa. Relakan Aku Pergi. Penjaga Hati. Jika. Perbedaan. Kategori:Album tahun 2001 (http://id.wikipedia.org/wiki/Special:Search?search=nelangsa&go=Go)

nelangsa : Daftar lagu : Nelangsa. Haruskah. Bumiku Bumimu. Sekali Lagi (Melati) Hilang. Masih Ingin Bertahan. Dia Telah Pergi. Kategori:Album tahun 2000 ... (http://id.wikipedia.org/wiki/Special:Search?search=nelangsa&go=Go)

kalo di lihat dari referensi yang sdh di unduh, nelangsa menggambarkan keadaan seseorang yang sedang sedih dan bimbang karena sesuatu.
nelangsa hati berarti kesedihan hati dan kebimbangan hati akan sesuatu. Manusia senantiasa berpikir dan mencari kebenaran.
Selama proses pencarian itu kita mungkin mengalami satu fasa yang disebut nelangsa.

Sifat dasar manusia yang selalu ingin tahu rahasia Tuhan...wajar...

Tuhan memberikan apa yang kita butuhkan bukan apa yang kita inginkan. Satu saat kita menangis, satu saat kita sedih dan menangis.

ada satu quotation yang cukup menenangkan "cry as loud as you can, somehow our sight needs to be refreshed by the tears you drop"

cukup menenangkan tapi kalimat tersebut bukan suatu pembenaran untuk kita tetap bersedih.

metamorfosa nelangsa adalah suka-cita...

mudah-mudahan april tahun 2010 ini tidak menjadi nelangsa di bulan april. Sedihnya kalau hal itu ternyata benar nyatanya..